Minggu, 09 Juni 2013

BONSAI ART ( 6 )

DINAMIS

Kehidupan dan Perubahan



Materi yang digunakan sebagai medium atau obyek adalah pohon yang hidup dan sebagai salah satu mahkluk hidup, pohon juga mempunyai pola dan bentuk yang berada antara satu dan yang lain atau mempunyai karakteristik tersendiri. Perubahan secara alami dapat saja terjadi di setiap saat, diantaranya yaitu kerusakan pada sebagian anatominya, akan tetapi pohon tersebut masih tetap hidup dan tumbuh. Dengan timbulnya masalah ini maka dapat mempengaruhi terjadi perubahan pada konsep dasarnya yang mengakibatkan sedikit atau banyak merubah bentuk penampilannya.



Sumber : Green & Grow Bonsai Training Centre


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih Jika Anda memberikan saran dan pendapat