Senin, 09 Desember 2013

RITME DALAM BONSAI

Serial Bonsai Art

Ritme
Adalah gerak irama garis, pengaturan karakter garis yang diterapkan pada anatomi bonsai akan menghasilkan keindahan dan daya pesona yang berisikan kesan dan pesan tersendiri, gerak irama garis tersebut dapat berupa bentuk dan arah.

Bentuk Irama Garis
Bentuk beraturan dan bentuk tidak beraturan.

Arah Irama Garis 
Searah, tidak searah, kebawah, keatas dan mendatar.








Sumber : Green & Grow Bonsai Training Centre





Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Terimakasih Jika Anda memberikan saran dan pendapat